Dua Malam Menuju Bukittinggi (Bagian 2)
Satu hal yang bikin kesel dalam perjalanan ini adalah harga makanannya. Baca bagian pertama. Sekitar jam 23:00 WIB di sekitar Lampung Utara, kami sempat makan malam di sebuah restoran Minang. Untuk seporsi nasi dengan lauk ikan lele saya harus membayar sebanyak 21 ribu rupiah! Bahkan teman saya harus membayar sampai 27 ribu rupiah karena memesan ...